4 Karakter Terkuat di Game Blue Archive

Arisunime — Blue Archive adalah game RPG yang dikembangkan oleh Nexon dan mengajak pemain untuk memimpin tim siswa dengan kemampuan unik dalam berbagai misi. Dari sekian banyak karakter yang ada, berikut adalah empat karakter terkuat yang sering dianggap penting dalam permainan: 1. Shiroko Sunaookami Shiroko adalah anggota dari Abydos High School dan dikenal dengan keahliannya…